Kuliah Umum di UDK, PT JRBM Paparkan Tantangan dan Peluang Kerja di Industri Pertambangan

Head of External and Security JRBM, Andreas Saragih, kuliah umum di Universitas Dumoga Kotamobagu. (F: RADARTOTABUAN.COM)

KOTAMOBAGU (4/10) – PT JResources Bolaang Mongondow (JRBM) menggelar silaturahmi sekaligus kuliah umum di Universitas Dumoga Kotamobagu (UDK) pada Jumat, 4 Oktober 2024.

Bacaan Lainnya

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Head of External and Security JRBM, Andreas Saragih, yang juga bertindak sebagai keynote speaker.

Dalam sambutannya, Andreas Saragih menyampaikan terima kasih kepada UDK atas kesempatan yang diberikan kepada JRBM untuk berbagi pengetahuan dengan para mahasiswa.

“Kami sangat berterima kasih kepada UDK yang telah memberi ruang bagi JRBM untuk sharing pengetahuan. Ini merupakan bagian dari program perusahaan kami dalam memberikan edukasi dan wawasan kepada masyarakat, khususnya dunia pendidikan,” ujar Andreas.

Acara kuliah umum ini dibuka langsung oleh Rektor UDK, Dr. Muharto, SPdi, SE, MSi, yang dalam sambutannya menyampaikan apresiasi kepada JRBM atas kerjasama yang terjalin.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *