SDIT An-Nahl Kotamobagu Gelar Aksi Solidaritas ‘Anak Indonesia Bela Palestina’

Aksi anak Indonesia bela palestina SDIT An-Nahl Kotamobagu, Jumat 31 Mei 2024. (Foto: Fauzi/RT)

KOTAMOBAGU (31/5) – Krisis kemanusiaan yang terus berlanjut di Palestina akibat tindakan genosida oleh penjajah Zionis telah menggerakkan Jaringan Sekolah Islam Terpadu (JSIT) Indonesia untuk melaksanakan aksi solidaritas di seluruh sekolah yang berada di bawah naungannya.

Dengan tema “Anak Indonesia Bela Palestina,” aksi ini diadakan serentak di seluruh Sekolah Islam Terpadu di Indonesia.

Bacaan Lainnya
Aksi anak Indonesia bela palestina SDIT An-Nahl Kotamobagu, Jumat 31 Mei 2024. (Foto: Fauzi/RT)

Di Kotamobagu, gerakan kemanusiaan ini diadakan di SDIT An-Nahl. Aksi solidaritas ini diikuti oleh seluruh siswa dari kelas I hingga kelas VI pada Jumat, 31 Mei 2024.

Salah satu siswa kelas V mengungkapkan harapannya, “Saya berharap tentara Zionis tidak lagi menjajah di Palestina,” ketika dimintai pendapatnya.

Aksi anak Indonesia bela palestina SDIT An-Nahl Kotamobagu, Jumat 31 Mei 2024. (Foto: Fauzi/RT)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *